Tag: cara membuat

Mudahnya Membuat Eco Brick

Eco Brick alias bata ramah lingkungan yang digunakan untuk membuat benda sesuai keinginan dan kebutuhan sipembuatnya. Tujuan awal tentu untuk mengurangi limbah plastik yang sulit terurai, membutuhkan waktu puluhan hingga ratusan tahun. Bagaimana tidak dibuat resah kita oleh...