Mini Quiz #LifebuoyGHD (Global Handwashing Day)

Photo competition dalam rangka Hari Cuci Tangan Sedunia ini adalah kegiatan yang dibuat untuk para fans dan follower fanpage Lifebuoy Indonesia dan twitter @BeritaSehatID. Kegiatan ini berlangsung di fanpage Facebook Lifebuoy Indonesia  dan terbuka bagi seluruh fans dari fanpage Lifebuoy Indonesia.

Cuci Tangan Pakai Sabun

* Hati-hati penipuan, promo ini tidak dipungut biaya apapun. Ongkos kirim akan ditanggung oleh Lifebuoy Indonesia.

Mekanisme :
– Kuis dilaksanakan mulai tanggal 14 Oktober 2014 sampai dengan 17 Oktober 2014.
– Setiap peserta harus “like” fanpage Lifebuoy Indonesia terlebih dahulu dan “follow” twitter @BeritaSehatID
– Submit foto si kecil yang selalu menerapkan cuci tangan pakai sabun dengan ekspresi lucunya ke kotak komentar di status kuis di fanpage Lifebuoy Indonesia disertai dengan judul yang menarik.
– Periode Kegiatan ini akan dilakukan selama satu minggu. Moms diberi waktu selama 4 hari untuk mengirim foto cuci tangan bersama si kecil ke fanpage Lifebuoy Indonesia.
– Moms boleh mengirim lebih dari satu foto dengan gaya dan situasi yang berbeda.
– Submit foto dengan mencantumkan hashtag #LifebuoyGHD.
– Foto yang dikirim tidak boleh mengandung SARA, konten seksual, politik, serta menyerang atau menyinggung pihak tertentu.
– Lifebuoy Indonesia berhak mendiskualifikasikan peserta yang tidak menaati mekanismekompetisi yang berlaku.

Pemilihan Pemenang :
– Total jumlah hadiah yang akan diberikan adalah 3 buah hampers spesial dari Lifebuoy Indonesia.
– Pemenang adalah peserta yang mengirimkan foto sesuai dengan tema “Si Kecil yang selalu menerapkan cuci tangan pakai sabun ” dan memenuhi semua syarat dan ketentuan kuis.
– Pengumuman para pemenang akan dilakukan pada minggu berikutnya.
– Keputusan Lifebuoy Indonesia tidak dapat diganggu gugat.

Mekanisme Hadiah :
– Setiap pemenang yang beruntung akan mendapatkan 1 (satu) buah hampers spesial dari Lifebuoy Indonesia yang akan dikirim ke alamat peserta.
– Pemenang harus mengirimkan data diri melalui message di Facebook Lifebuoy Indonesia dengan mencantumkan:
Nama akun Facebook
Nama Lengkap
Alamat lengkap
Nomor telepon yang dapat dihubungi
– Lifebuoy Indonesia akan melakukan klarifikasi data terhadap pemenang melalui message.
– Lifebuoy Indonesia berhak membatalkan pemenang jika melakukan kecurangan atau tidak mengirimkan data diri selama 7 X 24 jam dari waktu pengumuman.
– Proses pengiriman hadiah dilakukan setelah verifikasi seluruh data pemenang.
– Syarat dan ketentuan dapat berubah sewaktu-waktu.

Sumber : Lifebuoy


Komentar dan Tanggapan: